Kamis, 20 Februari 2014

Kapok Jadi Nonpri

Judul: Kapok Jadi Nonpri; Warga Tionghoa Mencari Keadilan
Editor: Alfian Hamzah
Kategori: Sosial Budaya
Penerbit: Zaman Wacana Mulia
Cetakan: Pertama, September 1998
Ukuran: 16,5 x 23,5 cm
Tebal: xxxiv + 154 halaman
Kondisi: Bagus
Harga: Rp. 30.000 (belum ongkir)
Order: SMS
083862205877

Sungguh sial nasib warga negara Indonesia keturunan Cina di Tanah Air. Hampir sepanjang masa, etnik yang juga disebut "nonpri" ini senantiasa diposisikan sebagai "mereka" yang bukan "kita", juga upaya "mereka" menembus wilayah "kita", tak pernah menghasilkan kesepakatan sejati. Seperti dalam permainan ular-tangga, selalu terperosok ke kotak kepala ular yang menyeretnya kembali ke titik awal. Bahkan, "mereka" yang merasa sudah benar-benar menjadi "kita" -karena itu tak sungkan menyuarakan hati nurani bangsa- tak pernah sepenuhnya bisa masuk dalam lingkaran "kita".

Buku Kapok Jadi Nonpri ini coba menyoroti bagaimana etnis Tionghoa dalam mencari keadilan di tengah-tengah keruwetan "pribumi" yang juga mendapatkan perlakuan yang tidak lebih baik dari keturunan Cina.

0 komentar:

Posting Komentar